delikreportase.com

Copyright © delikreportase.com
All rights reserved
Desain by : Aditya

Lagi - Lagi Pesawat Tergelincir di Bandara Bintuni Papua Barat

PAPUA [Metroterkini.com] - Pesawat Susi Air jenis Caravan dengan nomor seri penerbangan C-208-B, terperosok ke dalam parit di ujung landasan pacu di sebelah barat Bandara Bintuni, Papua Barat, Rabu (8/6). Akibat insiden tersebut, sejumlah penerbangan dari dan ke Bintuni ditunda. Pesawat yang dikemudikan Kapten Pilot Blair dan Co Pilot Udit ini, berisi 10 orang penumpang. Pesawat berangkat dari Sorong menuju Bandara Rendani Manokwari dan transit di Bandara Bintuni. Setelah tergelincir, ban bagian kiri pesawat terperosok di parit sedalam satu meter. Diduga sistem pengereman pesawat tidak berfungsi dengan baik. Beruntung tidak ada korban jiwa dalam insiden itu. Namun semua penumpang pesawat mengalami shock.***/mtc/mtv

BERITA TERKAIT