Pernikahan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Jadi Pembicaraan Jejaring Sosial
Okeline, Jakarta - Pernikahan yang baru saja dilangsungkan pasangan artis Raffi Ahmad dan Nagita Slavina sat ini tengah menjadi sorotan publik. Betapa tidak, proses pernikahan sejoli itu disiarkan langsung oleh salah satu televisi swasta.
salah satu pengguna media sosial mengatkan da yang memusatkan perhatian kepada pernikahan tersebut, namun tak sedikit pula yang mengkritisi tayangan itu. Keterlibatan sang artis muda dalam mengonsumsi obat-obatan terlarang menjadi salah satu faktor yang membuat warga media sosial mencibir.
"Anak raja bukan, apalagi presiden, narkoba udah ada barang bukti, bebas pula. Gini amat tayangannya," komentarnya. Tak cuma persoalan narkoba, Raffi Ahmad juga sukses membuat berita_oke kala menjalin hubungan dengan penyanyi Yuni Shara, yang terpaut umur jauh.
Pemeran 'Gembel Naik Kelas' ini tak cuma menyimpan cerita kelam. Di sisi lain, Raffi pun diketahui punya selera tinggi dalam mengoleksi mobil-mobil mewah. Tercatat, artis kelahiran 17 Februari 1987 itu sempat memiliki beberapa mobil, dari mobil muscle hingga banteng ala Italia, Lamborghini.(Cth)

